Menginsafi Seks dan Keintiman Lewat Kakou no Futari

5 mins Apa yang muncul di kepalamu, apa yang kaurasakan saat muncul adegan seks di film yang kamu tonton? Jengah? Terangsang? Penasaran? Jijik? Lalu, bagaimana jika sebaliknya? Saat kamu berhubungan seks, apa yang ada di kepalamu? Wajah idolamu? Adegan seks terakhir yang kamu tonton di film atau video porno? Jemuran yang belum diangkat? Pintu kamar yang belum dikunci?

Baca selanjutnya

Yang Berhasil Nyangkut di 2021

6 mins Sudah jelas kalau 2021 adalah tahun yang luar biasa sulit, meski diam-diam saya agak menikmatinya. Mungkin seperti terjebak dalam sindrom Stockholm, tapi ya, begitulah. Saya menikmati lockdown—menikmati pergerakan yang dibatasi, terkungkung secara fisik. Saya menikmati kondisi menanti-menanti, berada di antara.

Baca selanjutnya

Yang Tersisa dari Turah

4 mins Peringatan: Artikel ini memuat bocoran akhir cerita film. “Kamu masih nggak mau punya anak, Ti?” tanya Turah kepada Kanti, istrinya, dalam Bahasa Jawa berdialek Tegal. Kanti […]

Baca selanjutnya

Anggunnya Perlawanan dalam Athirah

5 mins Narasi di awal film sudah menjadi penanda bahwa cerita tentang Athirah (2016) dituturkan dari sudut pandang orang ketiga. Sang penutur adalah anak laki-laki tertuanya, Ucu. Namun, penulis […]

Baca selanjutnya

Tiga Dara Melintas Masa

8 mins Setelah lima belas hari bertahan di hanya satu layar studio, Tiga Dara hasil restorasi 4K mengakhiri masa tayangnya di Bandung. Bukan waktu yang lama jika dibandingkan […]

Baca selanjutnya